- Ada Zac Efron. Zac memukau penonton dengan penampilan kuatnya ; susah untuk melihat pemeran lain kalau ada Zac sedang berperan.
- Tarian. Tariannya benar-benar luarbiasa. Saya sampai susah berhenti untuk bertepuk tangan setelah mereka selesai menari.
- Musik. Musik nya mengguncang dan ini yang diharapkan oleh produksi HSM.
- Tuksedonya Chad. Salah satu kostum favorit saya dari film ini adalah tuksedonya Chad untuk malam prom! Apa ada yang bisa menangkap tulisan dipunggungya ?
- Vanessa Hudgens. Vanessa membuat karakter Gabriella lebih hidup dengan membuatnya lebih tegar dan mandiri.
- Rocketman !!!
- Chad dan Troy di tempat pembuangan sampah. Scene favorit saya difilm ini adalah saat Chad dan Troy berada di tempat pembuangan sampah ngobrol tentang saat mereka masih kanak-kanak.
- Ryan Evans. Keahlian Lucas Grabeel sangat bersinar di HSM 3 ini dengan kostumnya yang berwarna, suara yang memukau, dan tarian yang hebat.
- Zac Efron. Ya, ini adalah kedua kalinya ia masuk daftar ini. Soalnya dia hebat siih :)
- Semuanya. Filmnya sangat berwarna-warni, ceria, bahagia, bersinar dan semua yang membuatmu kembali percaya.
Kamis, 06 November 2008
10 alasan kenapa harus menonton High School Musical (lagi)...
Kita menghabiskan waktu dengan menggerutu menunggu bel pulang sekolah semasa sekolah dulu. Bel kebebasan akhirnya berbunyi, untuk tidak lagi bangun pagi, istirahat di kantin dan tidak SMA lagi. Bagaimanapun setelah menonton High School Musical 3 saya justru ingin kembali kehari-hari itu dengan mesin waktu. Berikut 10 alasan saya kenapa kalian harus menonton HSM3...
Comments for this post
All comments